Cara Inspect Element Di Ponsel

Inspect Element dan Cara Inspect Element Di Ponsel

Sebelum lanjut ke tutorial nya saya jelasin dulu nih apa sih inspect element?



Menurut pendapat saya pribadi,inspect element adalah suatu fitur yang disediakan untuk melihat source code html,css,js.
Jadi intinya biar mempermudah dalam mengubah dan mengedit code,bisa nyontek juga buat referensi misal.




Fungsi dan Manfaat Inspect Element:
  • Pengujian web responsive
  • Mengukur kecepatan web
  • Debugging Java Script
  • Alat untuk audit web
  • Tempat eksperiment css
  • Mengukur performa memori dan cpu
  • Screen shoot dengan mudah
#tutorial

1. Buka Google Chrome di ponsel kesayangan anda
2.  Lalu klik titik tiga di pojok kanan atas

Seperti Pada Gambar


3. Klik tanda bintang di atas pojok

Seperti Pada Gambar



4. Klik edit,kemudian masukan code dibawah ini ke form bagian url (Perhatikan Baik Baik)

#Code nya
javascript:(function () { var script = document.createElement('script'); script.src="//cdn.jsdelivr.net/npm/eruda"; document.body.appendChild(script); script.onload = function () { eruda.init() }})();


Seperti Pada Gambar

5. Klik save kemudian klik kolom search dengan memasukan kata kunci 'AWN Gans'

[Seperti Pada Gambar]
Kemudian klik  yang ada tanda bintang nya

6. Jika sudah maka icon nya akan muncul dan siap di pakai deh hehe

Seperti Pada Gambar



Tadaaa selesai deh,mudah bukan?

Sekian tutorial singkat nan sederhana dari saya,mohon maaf bila ada kesalahan,dan terimakasih sudah berkunjung,byee








#  cara inspect element
#  apa itu inspect element
#  inspect element
# inspect element on android

3 komentar untuk "Cara Inspect Element Di Ponsel"

Posting Komentar